Pendidikan atau edukasi (bahasa Belanda: educatie, bahasa Latin: ēducātiō) adalah usaha dasar terencana untuk mewujudkan suasana belajar dan proses pembelajaran agar peserta didik secara aktif mengembangkan potensi dirinya untuk memiliki kekuatan spiritual keagamaan, pengendalian diri, kepribadian, kecerdasan, akhlak, ilmu hidup, pengetahuan umum serta keterampilan yang diperlukan dirinya untuk masyarakat berlandaskan Undang-Undang. maka dari itu, biro kesejahteraan rakyat setda provinsi maluku utara memberikan bantuan kepada masyarakat yang membutuhkan biaya pendidikan. biaya pendidikan ini di berikan kepada mereka yang telah melalui beberapa proses seleksi administrasi dan memenuhi persyaratan dalam bentuk proposal.
Total view 20
Total dokumen 1
Dibuat pada 07 October 2025 01:07

Daftar dokumen

# Deskripsi Tahun Aksi
1 DATA BANTUAN PENDIDIKAN TAHUN 2023 2023 lihat

Pemprov Maluku Utara © 2025. All Rights Reserved